Peralatan
Penyimpanan adalah perangkat
komputer yang digunakan untuk menyimpan data baik di dalam maupun diluar
puranti komputer. Perangkat penyimpanan dibedakan menjadi dua, yaitu :
A. Peralatan Penyimpanan Internal
Memori jenis ini dapat diakses secara langsung oleh prosesor. Memori internal
memiliki fungsi sebagai pengingat. Dalam hal ini yang disimpan di dalam memori
utama dapat berupa data atau program. Secara lebih tinci, fungsi dari memori
utama adalah :
• Menyimpan data yang berasal dari
peranti masukan sampai data dikirim ke ALU (Arithmatic and Logical Unit) untuk
diproses.
• Menyimpan daya hasil pemrosesan
ALU sebelum dikirimkan ke peranti keluaran.
• Menampung program/instruksi yang
berasal dari peranti masukan atau dari peranti pengingat sekunder.
Memori biasa dibedakan menjadi dua macam: ROM dan RAM. Selain itu, terdapat
pula memori yang disebut Cache Memory.
B. Peralatan Penyimpanan
Eksternal
Memori eksternal adalah perangkat keras
untuk melakukan operasi penulisan, pembacaan dan penyimpanan data, di luar
komponen utama. Macam - macam memori (perangkat penyimpanan) eksternal antara
lain :
1. CD ROOM
CD-ROM merupakan akronim dari “compact
disc read-only memory” adalah sebuah piringan kompak dari jenis piringan
optik (optical disc) yang dapat menyimpan data. Ukuran data yang dapat disimpan
saat ini bisa mencapai 700MB atau 700 juta bit.
CD-ROM bersifat read only (hanya dapat dibaca, dan tidak dapat ditulisi). Untuk
dapat membaca isi CD-ROM, alat utama yang diperlukan adalah CD Drive.
Perkembangan CD-ROM terkini memungkinkan CD dapat ditulisi berulang kali (Re
Write / RW) yang lebih dikenal dengan nama CD-RW.
2. Motherboard
Motherboard adalah salah satu perangkat utama pada komputer. Pada motherboard inilah
perangkat tambahan lainnya dipasangkan. Bentuk ukuran motherboard adalah Baby
AT, Micro ATX dan ATX. Jenis-jenis motherboard yang banyak beredar di pasaran
misalnya: motherboard Socket 7, Socket 370, Socket A, Slot 1, Slot A, dan
Socket 423 untuk Pentium4 Socket 370 ATX Motherboard Socket 423 ATX Motherboard
untuk dual core Motherboard Back to diagram.
3. Memory Computer
Memori computer merupakan bagian
terpenting dari komponen komputer yang berfungsi sebagai tempat penyimpanan
informasi yang harus diatur dan dijaga sebaik-baiknya. Memori juga di
artikan sebagai perangkat yang amat penting dalam sistem berbasis
mikroprosesor, mikrokontroller, maupun PC.Memori digunakan untuk menyimpan data
baik yang digunakan sebagai program maupun sebagai penyimpan data yang diproses
oleh CPU.
Pengertian menurut istilah memory biasanya merujuk pada media atau tempat untuk
menyimpan data. Yang dapat dikatakan bahwa memori merupakan perangkat keras
yang khas digunakan untuk menyimpan data atau informasi dan dapat dibaca atau
diambil kembali saat diperlukan.
Pada komputer, program (software) yang sedang dijalankan (di-run) dan data yang
sedang diproses, disimpan di dalam memori selama program tadi masih aktif
bekerja. Memori itu sendiri sebenarnya terdiri dari ‘kotak-kotak’ untuk
menyimpan data (karakter). Masing-masing kotak tersebut memiliki alamat atau
address sendiri. Dengan menggunakan adres inilah CPU dapat membaca atau menulis
data pada memori. Kecepatan pergerakan data keluar masuk memori biasanya
sepadan dengan kecepatan kerja CPU itu sendiri. CPU dan memori merupakan bagian
yang tak terpisahkan dari sebuah komputer.Secara fisik (hardware), kebanyakan
memori berupa chip semikonduktor. Sampai sekarang, terdapat banyak jenis memori
yang masing-masing mempunyai sifat atau karakteristik yang khas, walaupun
suluruhnya tetap memiliki fungsi pokok, yaitu menyimpan data.
4. Hardisk
Harddisk adalah salah satu perangkat
keras sekunder dan berisi piringan magnetis yang berfungsi untuk menyimpan data.
Harddisk berfungsi untuk menyimpan data – data serta menampung data dalam
jumlah yang sangat besar serta memiliki kecepatan pada saat memanggil kembali
data yang tersimpan.
5. Floppy Disk Driver
Floppy disk driver adalah perangkat keras
komputer sebagai Penggerak floppy disk atau disket. Floppy disk drive
berfungsi untuk membaca data yang tersimpan di dalam floppy disk, seperti
disket.Disket (bahasa Inggris: floppy disk) adalah sebuah perangkat penyimpanan
data yang terdiri dari sebuah medium penyimpanan magnetis bulat yang tipis dan
lentur dan dilapisi lapisan plastik berbentuk persegi atau persegi panjang.
Cakram liuk “dibaca” dan “ditulis” menggunakan kandar cakram liuk (floppy disk
drive, FDD). Kapasitas cakram liuk yang paling umum adalah 1,44 MB (seperti yang
tertera pada cakram liuk), meski kapasitas sebenarnya adalah sekitar 1,38 MB.
6. Sound Card
Sound card berfungsi untuk mengubah
sinyal digital (yg berasal dari file mp3, atau file musik lainnya) ke bentuk
sinyal analog (sinyal suara yg dihasilkan oleh speaker).
Dulunya, sound card (untuk mengolah audio) dan graphic card (utk mengolah
video) merupakan modul yg terpisah. Tapi sekarang ini motherboard rata - rata sudah
berisi sound card onboard (menyatu dalam motherboardnya). So,ngga perlu lagi
dipasangin soundcard,supaya bisa denger musik.
Biasanya, orang yg telinganya peka terhadap musik, masih menganggap soundcard
bawaan (onboard) punya kualitas suara yg jelek. untuk itu, biasanya mereka
memilih untuk membeli lagi modul sound card merk kelas atas, yang kualitasnya
lebih bagus untuk menghasilkan suara yg lebih bagus lagi dan jernih.
7. Processor
Sebagaima telah umum diketahui bahwa Processor adalah otak dari sebuah komputer sering pula disebut sebagai CPU (Central
Processing Unit). Karena bentuknya yang kecil maka ada juga yang
menyebutnya Micro Processor.
Pada saat ini telah tersedia banyak macam CPU/Processor dipasaran. Kita
mengenal Processor Intel P4, Processor Intel P4 LGA 775, Processor Intel
Celeron, Processor AMD Athlon dll. Spesifikasi, kwalitas, kecepatan dan
harganyapun berbeda-beda. Namun walaupun fungsi/tugasnya tetap sama yaitu
ibarat dokter dalam suatu klinik atau sebagai otak dalam sebuah PC.
Secara garis besar Processor terdiri dari tiga bagian
utama yaitu :
• CU
(Control Unit)
Bagian ini bertugas mengatur dan mengendalikan
semua peralatan yang ada pada sistem komputer. Unit ini mengatur lalulintas
data dari memory utama untuk dieksekusi dan hasilnya dikirim kembali ke memory
utama, untuk ditampilkan pada layar monitor, disimpan dalam hard disk atau
output device yang lain.
• ALU (Arithmatic and Logical Unit)
Bagian ini bertugas untuk melakukan semua
perhitungan aritmatika (matematika). Tugasnya yang lain adalah mengambil keputusan dari suatu operasi
logika sesuai perintah program. Jika kita sedang menjalankan suatu program
aplikasi dan ada yang kurang beres, maka bagian inilah yang mengambil keputusan
bahwa telah terjadi suatu kesalahan. Informasi ini diteruskan ke memory utama
supaya dibuat pengumuman “ERROR” pada layar monitor.
• Register
Adalah media penyimpanan yang kecil
tetapi kecepatan akses yang sangat tinggi. Disinilah data
dieksekusi/diproses sedangkan data-data yang lain masih antri menunggu di
memory utama.
Catatan : pada prosessor socket 478 (pentium IV) kaki socket terletak pada
prosessor sedangkan pada socket LGA 775 kaki socket terletak pada dudukan
prosessor di mainboard.
8. VGA Card
VGA, singkatan dari Video Graphics Adapter, adalah standar tampilan komputer analog yang dipasarkan pertama kali oleh IBM
pada tahun 1987. Walaupun standar VGA sudah tidak lagi digunakan karena
sudah diganti oleh standar yang lebih baru, VGA masih diimplementasikan pada
Pocket PC. VGA merupakan standar grafis terakhir yang diikuti oleh mayoritas
pabrik pembuat kartu grafis komputer. Tampilan Windows sampai sekarang masih
menggunakan modus VGA karena didukung oleh banyak produsen monitor dan kartu
grafis.
Istilah VGA juga sering digunakan untuk mengacu kepada resolusi layar berukuran
640×480, apa pun pembuat perangkat keras kartu grafisnya. Kartu VGA berguna
untuk menerjemahkan keluaran komputer ke monitor. Untuk proses desain grafis
atau bermain permainan video, diperlukan kartu grafis yang berdaya tinggi.
Produsen kartu grafis yang terkenal antara lain ATI dan nVidia.
Selain itu, VGA juga dapat mengacu kepada konektor VGA 15-pin yang masih
digunakan secara luas untuk mengantarkan sinyal video analog ke monitor.
Standar VGA secara resmi digantikan oleh standar XGA dari IBM, tetapi nyatanya
VGA justru digantikan oleh Super VGA.
9. USB Flash Disk
Sampai disini dulu artikel Pengertian Peralatan Penyimpanan…Semoga Bermanfaat Yach… Wassalamu’alaikum!
A. Peralatan Penyimpanan Internal
Memori jenis ini dapat diakses secara langsung oleh prosesor. Memori internal memiliki fungsi sebagai pengingat. Dalam hal ini yang disimpan di dalam memori utama dapat berupa data atau program. Secara lebih tinci, fungsi dari memori utama adalah :
• Menyimpan data yang berasal dari peranti masukan sampai data dikirim ke ALU (Arithmatic and Logical Unit) untuk diproses.
• Menyimpan daya hasil pemrosesan ALU sebelum dikirimkan ke peranti keluaran.
• Menampung program/instruksi yang berasal dari peranti masukan atau dari peranti pengingat sekunder.
Memori biasa dibedakan menjadi dua macam: ROM dan RAM. Selain itu, terdapat pula memori yang disebut Cache Memory.
B. Peralatan Penyimpanan Eksternal
Memori eksternal adalah perangkat keras untuk melakukan operasi penulisan, pembacaan dan penyimpanan data, di luar komponen utama. Macam - macam memori (perangkat penyimpanan) eksternal antara lain :
1. CD ROOM
CD-ROM merupakan akronim dari “compact disc read-only memory” adalah sebuah piringan kompak dari jenis piringan optik (optical disc) yang dapat menyimpan data. Ukuran data yang dapat disimpan saat ini bisa mencapai 700MB atau 700 juta bit.
CD-ROM bersifat read only (hanya dapat dibaca, dan tidak dapat ditulisi). Untuk dapat membaca isi CD-ROM, alat utama yang diperlukan adalah CD Drive. Perkembangan CD-ROM terkini memungkinkan CD dapat ditulisi berulang kali (Re Write / RW) yang lebih dikenal dengan nama CD-RW.
2. Motherboard
Motherboard adalah salah satu perangkat utama pada komputer. Pada motherboard inilah perangkat tambahan lainnya dipasangkan. Bentuk ukuran motherboard adalah Baby AT, Micro ATX dan ATX. Jenis-jenis motherboard yang banyak beredar di pasaran misalnya: motherboard Socket 7, Socket 370, Socket A, Slot 1, Slot A, dan Socket 423 untuk Pentium4 Socket 370 ATX Motherboard Socket 423 ATX Motherboard untuk dual core Motherboard Back to diagram.
Memori computer merupakan bagian terpenting dari komponen komputer yang berfungsi sebagai tempat penyimpanan informasi yang harus diatur dan dijaga sebaik-baiknya. Memori juga di artikan sebagai perangkat yang amat penting dalam sistem berbasis mikroprosesor, mikrokontroller, maupun PC.Memori digunakan untuk menyimpan data baik yang digunakan sebagai program maupun sebagai penyimpan data yang diproses oleh CPU.
Pengertian menurut istilah memory biasanya merujuk pada media atau tempat untuk menyimpan data. Yang dapat dikatakan bahwa memori merupakan perangkat keras yang khas digunakan untuk menyimpan data atau informasi dan dapat dibaca atau diambil kembali saat diperlukan.
Pada komputer, program (software) yang sedang dijalankan (di-run) dan data yang sedang diproses, disimpan di dalam memori selama program tadi masih aktif bekerja. Memori itu sendiri sebenarnya terdiri dari ‘kotak-kotak’ untuk menyimpan data (karakter). Masing-masing kotak tersebut memiliki alamat atau address sendiri. Dengan menggunakan adres inilah CPU dapat membaca atau menulis data pada memori. Kecepatan pergerakan data keluar masuk memori biasanya sepadan dengan kecepatan kerja CPU itu sendiri. CPU dan memori merupakan bagian yang tak terpisahkan dari sebuah komputer.Secara fisik (hardware), kebanyakan memori berupa chip semikonduktor. Sampai sekarang, terdapat banyak jenis memori yang masing-masing mempunyai sifat atau karakteristik yang khas, walaupun suluruhnya tetap memiliki fungsi pokok, yaitu menyimpan data.
4. Hardisk
Harddisk adalah salah satu perangkat keras sekunder dan berisi piringan magnetis yang berfungsi untuk menyimpan data. Harddisk berfungsi untuk menyimpan data – data serta menampung data dalam jumlah yang sangat besar serta memiliki kecepatan pada saat memanggil kembali data yang tersimpan.
5. Floppy Disk Driver
Floppy disk driver adalah perangkat keras komputer sebagai Penggerak floppy disk atau disket. Floppy disk drive berfungsi untuk membaca data yang tersimpan di dalam floppy disk, seperti disket.Disket (bahasa Inggris: floppy disk) adalah sebuah perangkat penyimpanan data yang terdiri dari sebuah medium penyimpanan magnetis bulat yang tipis dan lentur dan dilapisi lapisan plastik berbentuk persegi atau persegi panjang.
Cakram liuk “dibaca” dan “ditulis” menggunakan kandar cakram liuk (floppy disk drive, FDD). Kapasitas cakram liuk yang paling umum adalah 1,44 MB (seperti yang tertera pada cakram liuk), meski kapasitas sebenarnya adalah sekitar 1,38 MB.
6. Sound Card
Sound card berfungsi untuk mengubah sinyal digital (yg berasal dari file mp3, atau file musik lainnya) ke bentuk sinyal analog (sinyal suara yg dihasilkan oleh speaker).
Dulunya, sound card (untuk mengolah audio) dan graphic card (utk mengolah video) merupakan modul yg terpisah. Tapi sekarang ini motherboard rata - rata sudah berisi sound card onboard (menyatu dalam motherboardnya). So,ngga perlu lagi dipasangin soundcard,supaya bisa denger musik.
Biasanya, orang yg telinganya peka terhadap musik, masih menganggap soundcard bawaan (onboard) punya kualitas suara yg jelek. untuk itu, biasanya mereka memilih untuk membeli lagi modul sound card merk kelas atas, yang kualitasnya lebih bagus untuk menghasilkan suara yg lebih bagus lagi dan jernih.
7. Processor
Sebagaima telah umum diketahui bahwa Processor adalah otak dari sebuah komputer sering pula disebut sebagai CPU (Central Processing Unit). Karena bentuknya yang kecil maka ada juga yang menyebutnya Micro Processor.
Pada saat ini telah tersedia banyak macam CPU/Processor dipasaran. Kita mengenal Processor Intel P4, Processor Intel P4 LGA 775, Processor Intel Celeron, Processor AMD Athlon dll. Spesifikasi, kwalitas, kecepatan dan harganyapun berbeda-beda. Namun walaupun fungsi/tugasnya tetap sama yaitu ibarat dokter dalam suatu klinik atau sebagai otak dalam sebuah PC.
• CU (Control Unit)
Bagian ini bertugas mengatur dan mengendalikan semua peralatan yang ada pada sistem komputer. Unit ini mengatur lalulintas data dari memory utama untuk dieksekusi dan hasilnya dikirim kembali ke memory utama, untuk ditampilkan pada layar monitor, disimpan dalam hard disk atau output device yang lain.
• ALU (Arithmatic and Logical Unit)
Bagian ini bertugas untuk melakukan semua perhitungan aritmatika (matematika). Tugasnya yang lain adalah mengambil keputusan dari suatu operasi logika sesuai perintah program. Jika kita sedang menjalankan suatu program aplikasi dan ada yang kurang beres, maka bagian inilah yang mengambil keputusan bahwa telah terjadi suatu kesalahan. Informasi ini diteruskan ke memory utama supaya dibuat pengumuman “ERROR” pada layar monitor.
• Register
Adalah media penyimpanan yang kecil tetapi kecepatan akses yang sangat tinggi. Disinilah data dieksekusi/diproses sedangkan data-data yang lain masih antri menunggu di memory utama.
Catatan : pada prosessor socket 478 (pentium IV) kaki socket terletak pada prosessor sedangkan pada socket LGA 775 kaki socket terletak pada dudukan prosessor di mainboard.
8. VGA Card
VGA, singkatan dari Video Graphics Adapter, adalah standar tampilan komputer analog yang dipasarkan pertama kali oleh IBM pada tahun 1987. Walaupun standar VGA sudah tidak lagi digunakan karena sudah diganti oleh standar yang lebih baru, VGA masih diimplementasikan pada Pocket PC. VGA merupakan standar grafis terakhir yang diikuti oleh mayoritas pabrik pembuat kartu grafis komputer. Tampilan Windows sampai sekarang masih menggunakan modus VGA karena didukung oleh banyak produsen monitor dan kartu grafis.
Istilah VGA juga sering digunakan untuk mengacu kepada resolusi layar berukuran 640×480, apa pun pembuat perangkat keras kartu grafisnya. Kartu VGA berguna untuk menerjemahkan keluaran komputer ke monitor. Untuk proses desain grafis atau bermain permainan video, diperlukan kartu grafis yang berdaya tinggi. Produsen kartu grafis yang terkenal antara lain ATI dan nVidia.
Selain itu, VGA juga dapat mengacu kepada konektor VGA 15-pin yang masih digunakan secara luas untuk mengantarkan sinyal video analog ke monitor. Standar VGA secara resmi digantikan oleh standar XGA dari IBM, tetapi nyatanya VGA justru digantikan oleh Super VGA.
9. USB Flash Disk
VGA kok penyimapanan
BalasHapusVGA untuk nyimpan grafis
Hapus